Unduh Dan Pakailah Aplikasi Edit Foto Pilihan Untuk Pecinta Selfie

Berfoto selfie tentunya bukan hal baru di era media sosial seperti saat ini. Foto diri sendiri itu bahkan telah mengubah arah produsen smartphone untuk memberikan kamera di depan setiap perangkatnya.

Namun, tak dapat dimungkiri foto selfie yang diambil sering tak sesuai harapan meski telah berkali-kali dilakukan. Daripada harus mengulangi selfie lagi, Anda bisa menggunakan tujuh aplikasi gratis berikut untuk menyempurnakan penampilan di dalam potret dilansir dari Huffington Post:

edit_foto_selfie

CamMe

Saat mengambil foto, tak jarang jari atau tangan mengganggu di pinggir foto selfie Anda. CamMe didesain untuk mengeliminasi bagian pinggir yang dirasa menganggu hanya dengan beberapa gerakan jari.

Setelah diluncurkan, Anda bisa menempatkan smartphone di mana saja antara 0,6 hingga 4,8 meter sebelum menaikkan dan menutup tangan Anda untuk mengaktifkan kamera. Fungsi editing datang sebagai fitur sekunder tersedia di iTunes.

Retrica

Memberikan filter pada foto tak perlu lagi mengandalkan Instagram. Fitur Retrica menyediakan lebih dari 100 filter real time, mulai retro hingga classic vignette. Anda juga bisa menggunakan fitur kolase dan built-in timer untuk melakukan selfie. Aplikasi ini tersedia untuk pengguna Android dan iTunes.

Disini kami juga memberikan kumpulan sms idul fitri untuk anda yang mungkin perlu kata ucapan idul fitri yang bertepatan jatuh pada sms idul fitri 1437 h, namun dalam kalender tepat pada sms idul fitri 2016 dan berbagai sms idul fitri lucu dan menarik sobat.

Photo Editor by Aviary

Aplikasi ini menawarkan after-effect solid untuk membuat selfie Anda sesuai streamline antarmuka, membiarkan Anda menyesuaikan dengan mode foto Anda dengan banyaknya filter dan konten yang bisa ditambahkan dengan dibeli.

Namun, aplikasi ini secara gratis dapat memutihkan gigi dan menghilangkan noda yang tidak diinginkan. Yang terbaik, Anda akan memiliki pilihan untuk menambahkan keterangan dan mengubah selfie Anda menjadi meme.

Frontback

Aplikasi ini sebenarnya lebih menyediakan konteks daripada alat mempercantik selfie. Frontback menggunakan kamera depan dan belakang untuk membuat satu frame foto.

Frontback akan asyik dibawa jalan-jalan dengan kemampuannya memperlihatkan ekspresi pengguna ketika menghadapi sesuatu di belakang kamera. Frontback telah tersedia di iTunes dan Play Store.